Posts

Showing posts from June, 2010

Stress Picu Kanker Payudara?

Image
Rekan wanita, jika anda memiliki kehidupan yang padat tekanan, maka risiko anda terkena kanker payudara semakin tinggi. Baru-baru ini (Mei 2010), Universitas Ben-Gurion di Israel merilis sebuah hasil penelitian, yang memperbandingkan atara 225 wanita di bawah usia 45 tahun yang mengidap kanker payudara dengan 367 wanita sehat dengan variasi usia yang beragam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan hidup "dengan kondisi dan keadaan yang berat" - penuh tekanan batin dan pikiran, memiliki risiko kanker payudara untuk meningkat sampai 62%. Dr. Ronit Peled, sang ketua penelitian itu mendeskripsikan hal tersebut. Hhhmmm…apa sih yang terjadi di tubuh sehingga stress memicu munculnya kanker payudara? Yuuuk…ini dia penjelasannya…. Peneliti lain juga menemukan kaitan antara kehidupan yang penuh tekanan ( stressful life ) dengan meningkatnya risiko kambuhnya kanker payudara. Sebagai contoh, dalam studi terhadap 94 pengidap kanker payudara, pasien yang mengalami trauma dalam kehi

Makanan yang Lebih Unggul dari Suplemen Vitamin

Image
Makanan mengandung beratus-ratus senyawa yang saling meningkatkan efektivitas masing-masing. Karena itu, untuk mendapatkan kesehatan optimu m, para ahli menganjurkan untuk mengkonsumsi makanan-makanan utuh. Suplemen, sesuai namanya, hanya pendukung saja. Berikut, beberapa makanan berkhasiat hebat. SAYURAN PENCEGAH KANKER Sayuran bewarna cerah seperti wortel, tomat, dan ubi merah mempunyai kandungan beta karoten tinggi. Studi-studi menunjukkan, mengkonsumsi makanan ini jauh lebih unggul dibanding suplemen yang mengandung senyawa yang sama. Para ahli di National Institute of Enviromental Health Sciences menemukan, dosis tinggi beta karoten dari makanan dapat mengurangi risiko kanker payudara sampai 44%. Untuk makanan kaya beta karoten dan karotenoid lainnya, pilih sayuran berwarna merah, oranye, kuning tua, dan beberapa sayuran berdaun hijau tua. Perlu diingat,warna hanya merupakan panduan, bukan jaminan bah wa buah dan sayuran itu kaya beta karoten. Jagung misalnya. Kendati pun berwa

Lebih Sehat Dengan Keledai

Image
KEDELAI yang sebelumnya lebih banyak dikonsu ms i vegetarian sebagai pengganti daging, ternyata mempunyai banyak khasiat untuk kesehatan. Sejumlah studi dalam beber a pa tahun terakhir ini menemukan, makanan yang dibuat dari kacang kedelai kaya protein, serat, asam lemak esensial, a ntioksidan dan mikronutrien sehingga layak dijadikan sebagai bagian dar i hidangan se hari-hari. USDA Amerika kini m enganjurkan para orangtua di Amerika untuk memberikan makanan dari kedelai kepada anak-anak mereka. Khasiat istimewa kedelai anta ra lain: Menurunkan ko lesterol Sejumlah studi terkini yang dilakukan di selur uh dunia menunjukkan, makan 1 atau 2 saji makanan kedelai sebagai pengganti daging dan makanan dari produk susu, dapat menurunkan kadar kolesterol s ampai 10%, menurunkan risiko penyakit jantung, dan stroke sa mpai sebanyak 20%. Menguatkan tulang Riset menunjukkan, kedelai dalam jumlah sama y ang dapat menurunkan risiko penyakit jantung (hanya 2 saji per hari) dap at m eningkatkan k

Diet Untuk Kecantikan

Image
Ungkapan 'kita adalah apa yang kita makan' juga berlaku untuk kecantikan. Diet sehat dan tepat sangat penting untuk perawatan kecantikan dari dalam. Berikut makanan yang berkhasiat untuk kecantikan. PROTEIN Protein menguatkan dan melembabkan kuku. Membantu membuat keratin, senyawa yang m embangun kuku. Sumber makanan yang kaya protein antara lain dada ayam tanpa tulang dan kulit, tuna, kalkun, dan bean . AIR Usahakan minum sebanyak mungkin air. Air mengelurkan toksin dari tubuh dan menyegarkan kulit. Membuat kulit tampak bersinar. Air melembapkan kulit dan membuatnya tetap kenyal. ALMOND Mengandung sen yawa antipenuaan. Banyak mengandung vitamin E yang sejumlah banyak asam lemak esensial yang membantu menjaga ke kekenyalan kulit. Juga mengandung antioksidan selenium. Jangan makan secara berlebihan karena almond mengandung kalori tinggi. APEL DAN SELEDRI Untu k membersihkan noda pada email gigi, coba makan buah dan sayuran garing seperti apel dan seledri. IKAN Makan ikan berm